B A C K G R O U N D

Senin, 01 Juli 2013

Cara Mengembalikan File Hilang dan Terhapus

Cara Mengembalikan File Hilang dan Terhapus- Selamat sore sobat dimanapun berada. Tak terasa sudah beberapa hari nggak posting setelah memposting software Artisteer 4. Kali ini @roynuro akan memberikan tips bagi sobat semua yang punya masalah filenya terhapus atau hilang dan setelah dicari di recycle bin ternyata sudah kosong, nggak perlu stres, saya punya tips yang mungkin bisa anda coba untuh memecahkan masalah anda. Masalah macam ini sering ditemui bagi seorang yang berkecimpung di dunia komputer. mungkin masalah seperti di bawah ini
file kosong dan recycle bin kosong
Anda hanya memerlukan sebuah software yang bernama recover my files. Buat yang belum puyna silahkan download terlebih dahulu. Kemudian install sesuai petunjuk. dan kalau sudah puyna langsung ke tutorialnya.

Tutorial :

  • pertama, Buka "recover my files". Pilih salah satu "options" sesuai kebutuhan anda. Disini saya akan menggunakan "option drive".

drive

  • Selanjutnya, klik "next" 
  • pilih "drive" yang akan anda pindai
  • pilih yg "recommended"


  • Tunggu hingga proses pencarian selesai. Setelah selesai akan keluar file-file yang telah hilang atau terhapus.


  • Kemudian pilih file-file yang akan anda kembalikan dengan memilih file kemudian klik "save file".

  • selesai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar